You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Perbaikan Turap Phb Gading Kirana Ditarget Rampung Pertengahan Mei
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

Perbaikan Turap Saluran Penghubung Gading Kirana Rampung Pertengahan Mei

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Utara, menargetkan perbaikan turap saluran penghubung (Phb) Gading Kirana di RW 08, Kelurahan Kelapa Gading Barat, Kelapa Gading, bakal rampung pertengahan Mei ini.

Pengerjaan menggunakan material batu kali dengan pembesian

Kepala Satuan Pelaksana (Kasatpel) SDA Kecamatan Kelapa Gading, Rukmana mengatakan, perbaikan turap sepanjang 135 meter ini dilakukan lantaran kondisinya sudah rusak dan miring. 

Perbaikan Turap Penghubung Kelapa Puan Ditarget Rampung Juni

"Tinggi turap sekitar tiga meter. Pengerjaan menggunakan material batu kali dengan pembesian," katanya, Jumat (4/5).

Dijelaskan Rukmana, pekerjaan perbaikan dilaksanakan sejak satu bulan lalu. Saat ini progres pengerjaan sudah mencapai sekitar 90 persen.

"Kita harap dalam satu atau dua pekan sudah kelar. Pertengahan Mei ini rampung," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Operasi Tertib Trotoar di Jakpus Sasar Tiga Lokasi

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1707 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Pemprov DKI Gratiskan Layanan Transportasi untuk 15 Golongan, Berikut Rinciannya

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1411 personFolmer
  3. Andika Wisnuadji Resmi Jadi Legislator DPRD DKI Gantikan Misan Samsuri

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1151 personDessy Suciati
  4. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye965 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye946 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik